Polres Kutai Timur – Personil Sat Samapta melaksanakan Patroli area SPBU KM 1 dengan menggunakan mobil patroli patmor.
Kegiatan patroli ini memang sudah dilaksanakan rutin, kali ini patroli di laksanakan di area SPBU dimana kegiatan patroli tersebut sisambut antusias oleh masyarakat yang sedang melaksanakan pengisian bahan bakar maupun pegawai yang sedang melayani masyarakat
Ditemui ditempat kegiatan Personel mengatakan kegiatan ini memang sangat diperlukan untuk memberikan rasa aman dan nyaman terhadap masyarakat, apalagi objek-objek vital seperti ini, saat berdialogis Personel Sat Samapta menghimbau dan memberikan pesan-pesan kamtibmas kepada pegawai SPBU maupun maysarakat yang melaksanakan pengisian BBM.

Tinggalkan Balasan